Newest Post

// Posted by :DimasComodo // On :Sabtu, 22 Juni 2013

Watarirouka Hashiritai 7 (渡り廊下走り隊7 Watarirōka Hashiritai Seven) adalah salah satu unit dari grup idola Jepang AKB48. Semua anggotanya diambil dari Tim B AKB48 formasi lama. Arti kata watarirouka adalah koridor beratap tanpa dinding yang menghubungkan satu bangunan dengan bangunan lainnya (biasanya bangunan sekolah).
Watarirouka Hashiritai 7 sebelumnya disebut Watarirouka Hashiritai (渡り廊下走り隊). Bentuk awal dari Watarirouka Hashiritai adalahOkashina Sisters (お菓子なシスターズ)

Karier 

Pada bulan Oktober 2008, Yasushi Akimoto mengumumkan bahwa dirinya ingin mendirikan grup adik dari unit idola tahun 1980-an,Ushirogami Hikaretai dari Onyanko Club. Ia memilih empat anggota AKB48 untuk membentuk unit baru bernama Watarirouka Hashiritai.

Grup ini merilis singel perdana "Hatsukoi Dash/Aoi Mirai" yang berbentuk singel sisi A ganda menggunakan label Pony Canyon Singel ini berhasil sampai di urutan nomor 10 tangga singel Oricon. Pada bulan April 2009, grup ini merilis singel kedua, "Yaruki Hanabi" yang sampai di urutan nomor 9 Oricon.
Pada November 2009, grup ini merilis singel ketiga "Kanpeki Guu no Ne" yang dipakai sebagai lagu tema penutup anime Fairy Tail.  Singel ini sukses terjual lebih dari 23.200 kopi pada minggu pertama peredarannya, dan sampai di urutan nomor 7 Oricon, sekaligus melampaui angka penjualan dua singel sebelumnya. Pada bulan Februari 2010, Ayaka Kikuchi bergabung dengan grup ini sehingga mereka dari berempat menjadi berlima.
Singel pertama mereka untuk tahun 2010, "Akkanbe Bashi" sampai di urutan nomor 1 tangga lagu Oricon.
Pada 30 Juni 2010, dua anggota AKB48, Misaki Iwasa dan Mika Komori ditambahkan ke dalam unit Watarirouka Hashiritai sebagai unit baru bernama "Watarirouka Hashiritai7". Namun nama itu hanya dipakai untuk aktivitas mereka di "khusus di radio", karena dua singel yang dirilis kemudian tetap memakai nama "Watarirouka Hashiritai", tanpa tambahan angka "7". Dua anggota baru, Iwasa dan Komori juga tidak diikutsertakan. Unit Watarirouka Hashiritai baru benar-benar melakukan debutnya sebagai "Watarirouka Hashiritai 7" dengan singel "Valentine Kiss" yang pernah dibawakan oleh Sayuri Kokushō. Lagu itu ditulis sendiri oleh Yasushi Akimoto dan berhasil menjadi lagu hit pada tahun 1986. ( wikipedia ) 

Diskografi 


Rouka wa Hashiru na! Relase 13 Oktober 2010
 




  1. "Neko Damashi" (猫だまし)
  2. "Hatsukoi Dash"
  3. "Kanpeki Guu no Ne"
  4. "Doji" (ドジ")
  5. "Aoi Mirai" (青い未来)
  6. "Akkanbe Bashi"
  7. "Kossetsu Romance" (骨折ロマンス)
  8. "Mayu no Tame ni" (麻友のために) / Mayu Watanabe
  9. "Gyu" (ギュッ)
  10. "Yaruki Hanabi"
  11. "Hiragi no Tsuugakuro" (柊の通学路)
  12. "Seishun no Flag"
Download (thanks to)

Single (relase 2009)
Hatsukoi Dash 
        

-Hatsukoi Dash-

.-Aoi Mirai-
-Koi no Chu-ing-

Yaruki hanabi 

      


-Yaruki hanabi-

-Renai Athlete-

-Shiroi Tulip-


Kanpeki Guu no Ne
   

-Kanpeki guu no ne- (pernah menjadi OST Fairy Tail)

-Bouken Etcetera-

-Kaze no Violin-


Single (relase 2010)
Akkanbe bashi
  
  

-Akkanbe bashi-

-Wakage no Italian-

-Yasashiku sasete-


Seishun no Flag

 

                            


-Seishun no Flag-

-Hashiritai GO! GO! GO!-

-Nantai Renai Kurage Musume-


Gyu

  

                            

-Gyu-

-Te no Hira-

-Gomennasai-


Single (relase 2011) 

Valentine Kiss

   

-Valentine Kiss-

-So Mi So Mi Rashira -

-Yuuhi no Iziwaru-

-Hatsukoiyo Konnichiwa-

-Pajama Drive-


Hetappi Wink

 











-Hetappi Wink-

-Mamma, Grazie!-

-Mirai no koibito-

-Bikini wa niawanai-

-Chikatetsu no Teddy boy-

-Fuku wo kita ousama-

 
Kibou Sanmyaku
   
-Kibou Sanmyaku-

-Inugo wo hanaseru otoko no ko-

-Koi wa shinpaishou-

-Saru no Cymbal-

-Omoide wa tooi hodo-

-(Hi)Dokkiri de ikou-





Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

// Copyright © JPOP culture //Anime-Note//Powered by Blogger // Designed by Johanes Djogan //